ARB Bertemu KMP Bahas Putusan Menkum HAM

Rapat Konsultasi Nasional Partai Golkar
Sumber :
  • ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
VIVA.co.id
Partai Pendukung Ahok Pakai Janji Tertulis Biar Tak Membelot
- Koalisi Merah Putih (KMP) melakukan pertemuan tertutup, Senin, 23 Maret 2015 malam. Pertemuan ini terkait keputusan Menkumham, Yasonna H Laloly yang merugikan partai Golkar dan mengancam proses demokrasi di Indonesia.

Komisi V Apresiasi Gubernur Sulbar

"Kita konsolidasi dengan KMP untuk menghadapi situasi ini," kata Ketua Umum Partai Golkar Munas Bali, Aburizal Bakrie (ARB), di DPR RI, Senin 23 Maret 2015.

ARB menjelaskan, keputusan menteri Yasonna ini berdampak pada sistem demokrasi kedepan, di mana keputusan seperti itu juga bisa menimpa partai lain.

"Ini masalahnya bukan hanya Golkar dan PPP. Ini bisa berdampak pada partai lain, Ini pencedraan demokrasi di Indonesia," katanya.

Menurutnya, keputusan yang dikeluarkan Menkumham sebagai sebuah produk kekuasaan. "Negara ini kan negara hukum. Bukan negara kekuasaan," tambahnya.

![vivamore="Baca Juga :"]

Golkar: Pilkada Jatim Pertarungan Khofifah dan Saifullah
[/vivamore]
KPK menetapkan politikus Golkar Budi Supriyanto sebagai tersangka

Politikus Budi Supriyanto Didakwa Disuap Ratusan Ribu Dolar

Suap itu disebut untuk usulan program aspirasi DPR.

img_title
VIVA.co.id
11 Agustus 2016