ARB: Hasil Sidang Mahkamah Partai Golkar Seri

ARB Daftarkan Kepengurusan ke Kemenkum HAM
Sumber :
  • VIVAnews/Ahmad Rizaluddin

VIVA.co.id - Ketua Umum Partai Golkar, Aburizal Bakrie menyatakan tidak ada keputusan di Mahkamah Partai dalam sidang yang digelar pada Selasa, 3 Maret 2015.

"Saya akan menjelaskan mengenai hasil dari keputusan sidang Mahkamah Partai Golkar agar tidak terjadi informasi yang simpang siur," katanya melalui akun twitter @aburizalbakrie.

Menurut ARB, hakim Mahkamah Partai terbelah dalam dua pendapat dan tidak ada keputusan yang dihasilkan. Katanya, hasilnya seri. Dengan hasil itu menurut ARB, tidak benar informasi dibeberapa media yang menyebutkan bahwa Mahkamah Partai memenangkan kubu Agung Laksono.

"Itu adalah tidak benar. Karena tidak ada keputusan di Mahkamah Partai, maka kedepan, kasus ini akan kembali dibawa ke pengadilan," ujar ARB.

Baca juga:

Partai Pendukung Ahok Pakai Janji Tertulis Biar Tak Membelot
KPK menetapkan politikus Golkar Budi Supriyanto sebagai tersangka

Politikus Budi Supriyanto Didakwa Disuap Ratusan Ribu Dolar

Suap itu disebut untuk usulan program aspirasi DPR.

img_title
VIVA.co.id
11 Agustus 2016